Categories: edukasi

Contoh Soal Pilihan Ganda Tentang Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar Negara

PERTANYAAN:

Contoh Soal Pilihan Ganda Tentang Perumusan dan Penetapan Pancasila Sebagai Dasar Negara

JAWABAN:

1. Rumusan Pancasiia yang resmi dan sah terdapa dalam…
A. Pembukaan UUD 1945
B. Piagam Jakarta
C. Keputusan Presiden
D. Ketetapan MPR
Jawaban A

2. Pada sidang BPUPKi tanggai 29 Mei 1945-1 Juni 1945, Muhammad Yamin mengajukan usul dasar negara seperti berikut, kecuali…
A. perikebangsaan
B. periketuhanan
C. perikemanusiaan
D. Perikeadilan
Jawaban D

3. Di bawah ini merupakan semboyan Jepang dalam rangka menarik simpati bangsa indonesia” …
A. Jepang Pelindung Asia
B. Jepang Cahaya Asia
C. Jepang Pemimpin Asia
D. Jawaban a b c benar
Jawaban D

4. Hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945, antara lain menetapkan bahwa untuk
sementara waktu, presiden akan dibantu oleh..
A. MPRS dan DPAS
B. Komite Nasional
C. DPRS
D. Pemuda Nasionai
Jawaban B

5. Dalam sidang l BPUPKi, tiga Orang yang mendapatkan kesempatan untuk “mengemukakan pendapat mengenai dasar Negara Indonesia yang akan dibentuk adalah.. .
A. Muhammad Yamin, Soepardjo, dan Soekarno ’ .
B. Muhammad Yamin, Supomo, dan Soekarno
C. Muhammad Natsir, Supomo, dan Soekarno
D. Muhammad Natsir, Moh Hatta, dan Soekarno
Jawaban B